• Lima Manfaat Sarapan Oatmeal


    Dilihat: 2.281 kali, facebook share: 82, twitter share: 2

    Pola makan sehari-hari sangat mempengaruhi kesehatan Anda. Mulai dari sarapan pagi, pilih lah makanan yang sehat sebelum Anda memulai aktivitas. Salah satunya dengan makan oatmeal. Oatmeal adalah makanan dari gandum.

  • Inilah Tanda-tanda Fisik Kolesterol Tinggi


    Dilihat: 8.019 kali, facebook share: 51, twitter share: 23

    Mengetahui kadar kolesterol dalam darah penting artinya sebagai bagian dari upaya pencegahan penyakit pembuluh darah dan jantung. Pemeriksaan biasanya dapat dilakukan dengan tes darah di laboratorium. Pemeriksaan sederhana dapat menunjukkan angka kolesterol total, sedangkan pemeriksaan yang lebih

  • Tak Perlu Obat, Diet Sehat Bisa Turunkan Kolesterol


    Dilihat: 4.595 kali, facebook share: 45, twitter share: 5

    Saat ini tidak sedikit orang yang menghadapi masalah kesehatan karena kadar kolesterol tinggi. Tingginya kadar kolestrol merupakan salah satu penyebab terjadinya serangan jantung, stroke, dan penyakit kardiovaskular lainnya.

  • Makanan Bukan Penyumbang Terbesar Kolesterol


    Dilihat: 3.943 kali, facebook share: 59, twitter share: 19

    Faktor keturunan untuk produksi kolesterol tinggi dalam tubuh terjadi pada artis dan presenter Erwin Parengkuan yang ikut hadir dalam konferensi pers tersebut. Ia mengaku sangat pemilih dalam soal makanan. Ia selalu menghindari makanan tinggi lemak, berpengawet

  • Ciri-ciri Orang Kena Kolesterol Tinggi


    Dilihat: 78.475 kali, facebook share: 103, twitter share: 20

    Kolesterol memang dibutuhkan oleh tubuh, tapi sebenarnya tanpa asupan kolesterol dari luar pun kebutuhannya sudah terpenuhi dengan baik. Karena 80 persen kolesterol dihasilkan dari dalam tubuh (organ hati) dan 20 persen sisanya dari makanan.

  • Cara Menurunkan Kolesterol Tinggi


    Dilihat: 14.873 kali, facebook share: 43, twitter share: 14

    Seseorang yang mempunyai kadar kolesterol tinggi merupakan awal dari segala masalah dikemudian hari khususnya yang berkenaan dengan kesehatannya, seperti masalah fungsi jantung dan arteri, selain itu adalah masalah aterosklerosis (pengerasan pembuluh darah), stroke atau serangan jantung.

  • 8 Penyebab Anda Jadi Gampang Marah


    Dilihat: 9.177 kali, facebook share: 160, twitter share: 15

    Marah merupakan emosi yang sehat seperti halnya menangis atau tertawa. Jika seseorang marah, penyebabnya bisa karena kecewa, takut, tersinggung atau merasa terluka. Namun, jika Anda menemukan orang terdekat marah secara berlebihan, selidiki dulu apakah ia dalam pengaruh pengobatan atau menderita

  • 7 Cara Olahraga Mengalahkan Penyakit


    Dilihat: 9.214 kali, facebook share: 33, twitter share: 11

    Olahraga sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Dengan berolahraga, metabolisme tubuh menjadi lancar sehingga distribusi dan penyerapan nutrisi dalam tubuh menjadi lebih efektif dan efisien. Bahkan, sejumlah riset telah membuktikan olahraga dapat menjadi pelindung terbaik bagi tubuh dalam

  • 4 Makanan Sumber Kolesterol Baik


    Dilihat: 8.929 kali, facebook share: 32, twitter share: 13

    Persepsi buruk sering sekali terlintas ketika seseorang mendengar kata lemak. Lemak tidak selamanya buruk bagi tubuh. Karena bagaimanapun juga, konsumsi lemak tetap dibutuhkan sebagai sumber energi.

  • Mitos dan Fakta Seputar Kolesterol


    Dilihat: 5.042 kali, facebook share: 55, twitter share: 14

    Kadar kolesterol jahat yang tinggi merupakan salah satu faktor risiko penyakit jantung koroner dan stroke. Upaya pengendalian kadar kolesterol seharusnya diimbangi dengan informasi yang tepat

  • Tips Menurunkan Kolesterol Tanpa Obat


    Dilihat: 9.633 kali, facebook share: 71, twitter share: 16

    Obat penurun kolesterol menjadi tumpuan bagi sebagian orang yang malas menurunkan kolesterol dengan pendekatan konservatif seperti perubahan gaya hidup.

  • Tempe, Sumber Protein dan Penurun Kolesterol


    Dilihat: 9.538 kali, facebook share: 83, twitter share: 26

    Jangan remehkan tempe. Makanan rakyat ini merupakan sumber gizi yang baik, mudah diserap tubuh dan harganya murah. Berapa banyak sebaiknya kita makan?

  • 10 Bahan Pangan Musuh Kolesterol


    Dilihat: 11.416 kali, facebook share: 80, twitter share: 23

    Memilih makanan yang tepat adalah salah satu bagian penting dari pola hidup sehat. Ada baiknya Anda tak sekedar memilih atau mengonsumsi bahan-bahan pangan yang bernutrisi tinggi, tetapi juga bermanfaat lebih bagi kesehatan seperti mengandung zat-zat yang dapat mengikis lemak jahat.

  • 5 Alasan Anda Perlu Makan Apel, Sekarang


    Dilihat: 16.093 kali, facebook share: 77, twitter share: 31

    Apel merupakan buah yang cukup mudah didapatkan. Rasanya yang manis dan segar cocok dijadikan kudapan langsung, atau dijadikan jus, salad, bahkan cake. Namun bukan hanya rasanya yang menakjubkan, apel juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Informasi yang tersedia di DechaCare.com diambil dari berbagai sumber dan tidak dimaksudkan sebagai pengganti nasihat, saran, konsultasi ataupun kunjungan kepada dokter Anda. Kunjungi dokter Anda bila masalah kesehatan atau sakit Anda berlanjut. DechaCare.com tidak bertanggung jawab atas segala dampak yang terjadi atas penggunaan/penyalahgunaan informasi yang disajikan.

Berlangganan Informasi

Dapatkan informasi kesehatan dan informasi obat terupdate dengan mendaftarkan email Anda.


Copyright © 2016 DechaCare.com. Design website oleh adiacipta.com

Back to Top